LOWONGAN PEKERJAAN DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT PERSAHABATAN 2019
Dalam rangka pemenuhan kebutuhan tenaga dan peningkatan kualitas pelayanan Rumah Sakit Umum Pusat Persahabatan, dibutuhkan:
- Perawat
- Okupasi terapis
- Apoteker
- Asisten apoteker
Kualifikasi umum:
- Mampu bekerja dalam tim
- Sehat jasmani dan rohani
- Mampu mengoperasikan komputer
- Tidak terikat kontrak dengan instansi lain
- Mampu bekerja shift
- Tidak dalam keadaan hamil dan tidak berencana untuk hamil selama masa penugasan 1 tahun
![]() |
Info Lowongan Pekerjaan di RSUP Persahabatan 2019 |
0 komentar:
Posting Komentar