Jumat, 12 Agustus 2016

Lowongan Kerja Perawat & Terapi Wicara di RSUP Fatmawati 2016

PENGUMUMAN REKRUTMEN PEGAWAI TIDAK TETAP (PTT) RSUP FATMAWATI TAHUN 2016

PEGUMUMAN
NOMOR: KP.02.01/II.4/4952/2016
TENTANG
PENERIMAAN PEGAWAI TIDAK TETAP RSUP FATMAWATI

Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) Fatmawati membuka lowongan kerja untuk posisi:
PERAWAT (Pendidikan Ners) : 15 Orang
Terapi Wicara  (Pendidikan DIII Terapi Wicara) : 1 Orang

Persyaratan:
1. Persyaratan Umum Lowongan Kerja PTT Perawat & Terapi Wicara di RSUP Fatmawati:
  1. Lmaran ditujukan kepada Direktur Utama RSUP Fatmawati
  2. Daftar  Riwayat Hidup singkat
  3. Foto copy ijazah legalisir
  4. Foto copy tanskrip nila dilegalisir
  5. Foto copy SKCK (Surat Keterangan Caatatan Kepolisiaan)
  6. Pas foto terbaru berwarna 4 x 6 sebanyak 2 lembar
  7. Foto copy KTP
  8. Surat Keterangan Sehat
 2. Persyaratan Khusus Lowongan Kerja PTT Perawat & Terapi Wicara di RSUP Fatmawati:
  1. IPK minimal 2.75
  2. Tinggi badan minimal 155cm
  3. Usia maksimal 30 tahun pada 1 Agustus 2016
  4. Foto copy Surat Tanda Registrasi (STR)
  5. Untuk perawat diutamakan memiliki sertifikat Pelatihan Basic Life Support (BLS), pengalaman bekerja di ICU, memiliki sertifikat pelatihan ICU, memiliki sertifikat Kamar Operasi
  6. Tidak terikat kontrak dengan instansi lain
3. Ketentuan lainnya:

  1. Berkas lamaran diterima di Bagian SDM RSUP Fatmawati paling lambat tanggal 16 Agustus 2016
  2. Keputusan Tim Penerimaan Pegawai RSUP Fatmawati tidak dapat diganggu gugat
 Demikian untuk diketahui.

Jakarta, 9 Agustus 2016
Direktur Umum, SDM dan Pendidikan
Lowongan Kerja PTT Perawat di RSUP Fatmawati 2016

Lowongan Kerja PTT Terapi Wicara di RSUP Fatmawati 2016


0 komentar:

Posting Komentar