Kamis, 08 September 2016

Pengumuman Formasi CPNS Kementerian Kesehatan Tahun 2016

PENGUMUMAN
Distribusi Alokasi Kebutuhan CPNS Kementerian Kesehatan Tahun 2016
Nomor : KP.01.01/IV/1547/2016

Menindaklanjuti surat Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor R/107/M.PAN.RB/08/2016 tanggal 26 Agustus 2016 tentang Persetujuan Prinsip Tambahan Kebutuhan CPNS dari Pelamar Umum Tahun Anggaran 2016, disampaikan beberapa hal sebagai berikut:
  1. Kementerian Kesehatan mendapatkan persetujuan prinsip tambahan kebutuhan CPNS tahun anggaran 2016 sebanyak 1000 orang dari pelamar umum yang diprioritaskan untuk jenis jabatan di unit pelayanan kesehatan.
  2. Distribusi tambahan kebutuhan CPNS dari pelamar umum tahun anggaran 2016 ditujukan untuk UPT di lingkungan sebagai berikut, terlampir.
Pengumuman Penerimaan CPNS Kementerian Kesehatan Tahun 2016

Pengumuman Formasi CPNS Kementerian Kesehatan Tahun 2016 Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Artikasari Pangestuti

8 komentar:

  1. Balasan
    1. saat ini baru diumumkan untuk informasi alokasi dan formasinya.. untuk pendaftaran masih menunggu berita selanjutnya dari kementerian kesehatan. trims..

      Hapus
  2. Assalamualaikum..
    Kapan ya seleksi administrasinya?
    Terima kasih?

    BalasHapus
    Balasan
    1. Waalaikum salam.. untuk seleksi administrasinya masih menunggu pengumuman dari kementerian kesehatan mba..

      Hapus
  3. Assalamualaikum susah bnget lowongan kerja bidan .. d daerah mana lowongan bidan yg terbuka lebar? Trims

    BalasHapus
    Balasan
    1. Waalaikum salam.. sabar mbak.. update selalu ya.. banyak kok untuk saat ini yg paling baru lowongan bidan di dinkes kota semarang.. silahkan mencoba..

      Hapus
  4. mau tanya dong kalo mau daftar cpns online itu gimana caranya ya

    BalasHapus
    Balasan
    1. pertama isi data dulu secara online di website yang bersangkutan, selanjutnya print out bukti pendaftaran dan kirim berkas pendaftarannya. selanjutnya tinggal tunggu pengumuman administrasi lewat online juga. setelah itu tinggal ujian di instansi yang bersangkutan, untuk saat ini sistem ujiannya CAT.. selalu semangat ya..

      Hapus